Jumat, 24 Juni 2011

Amezaiku

Apa sih Amezaiku itu? Bagi yang belum tau,liat aja disini ^.^
Amezaiku adalah kerajinan seni permen Jepang yang membentuk permen ke berbagai macam bentuk hewan atau bentuk-bentuk lainnya.Seni yang sudah ada dari ratusan tahun yang lalu kini sudah langka,bahkan di negaranya sendiri (Jepang).Beberapa praktisi amezaiku yang masih ada sampai saat ini antara lain adalah Masaji Terasawa dan Takahiro Mizuki, dan Mizuki.Cara pembuatan candy art oleh amezaiku ini melalui berbagai tahapan.Pertama, sirup pati ketan direbus sampai menjadi lentur dan berwarna transparan. Kemudian, bahan ini dibagi menjadi beberapa bagian kecil dan ditarik dan diremas sang seniman. Kontak dengan udara selama proses ini menghasilkan warna putih.#ternyata rumit juga#
Daripada mikir yang rumit-rumit,kayaknya lebih enak kalo kita ngeliat gambarnya dulu ya,cekidot :




 For : Dolphin 

 For : Octopus


For : Hello Kitty

Tidak ada komentar:

Posting Komentar